WONOSOBO – Herry Purnomo, Ketua PPDI Provinsi Jawa Tengah menilai dan mendukung Ir.Fatchurrohman Nugroho masuk dalam jajaran Kabinet Menteri Presiden Terpilih Prabowo Subianto. Hal ini disampaikan dalam diskusi ringan disela-sela penutupan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PPDI, yang diadakan pada akhir bulan September yang lalu, di Wisma Haji Donohudan, Boyolali, Jawa Tengah. Ir.Fatchurrohman Nugroho yang juga sebagai Ketua Relawan Prabowo-Gibran (RPG), …
Read More »Tag Archives: ppdi
Memiliki Peranan Yang Krusial, Begini Pengakuan Dirjen Bina PMD Kemendagri Terhadap Pemerintahan Desa
JAKARTA – Direktur Jenderal Bina Pemerintahan Desa (Pemdes) Kementerian Dalam Negeri, La Ode Ahmad P. Bolombo, menekankan peran penting desa sebagai ujung tombak dalam memberikan layanan kepada masyarakat. Ia membantah pandangan yang menyatakan bahwa desa merupakan tingkatan pemerintahan yang lebih rendah. Hal ini disampaikannya dalam acara Temu Karya Nasional dan Penganugerahan Desa serta Kelurahan Berprestasi Tahun 2024 yang diadakan di …
Read More »Perkembangan Revisi PP No 11/2019, Ini Kabar Dari Kemendagri
Jakarta – Aspirasi tentang peningkatan kesejahteraan perangkat desa mendapatkan perhatian dari Pemerintah Pusat, seiring dengan sedang digodoknya perubahan atas Peraturan Pemerintah No 11 tahun 2019. Hal ini disampaikan oleh Murtono. S.STP, M.Si, Direktur Fasilitasi Perencanaan, Keuangan Dan Aset Pemerintah Desa, Dirjen Bina Pemerintahan Desa, Kementerian Dalam Negeri, saat memberikan sambutan dalam pembukaan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PPDI, di Wisma Haji …
Read More »Cegah Korupsi, Kejaksaan Bekasi Berikan Edukasi Hukum Untuk Aparatur Desa
Bekasi – Kejaksaan Negeri Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menggelar kegiatan penerangan hukum bagi aparatur pemerintah desa. Langkah ini bertujuan untuk mencegah tindak pidana korupsi melalui pendampingan dan pengawalan dalam pengelolaan dana desa. Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Bekasi, Dwi Astuti Beniyati, menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari program Jaksa Jaga Desa, inisiatif yang diluncurkan oleh Kejaksaan RI melalui bidang intelijen. …
Read More »Cuk Suyadi Terpilih Menjadi Plt Ketum, Ini Jadwal Pelaksanaan Munaslub PPDI
BOYOLALI – Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PPDI memutuskan Cuk Suyadi sebagai Pelaksana Tugas Ketua Umum PPDI, paska Moh Tahril memutuskan mundur dari posisi pucuk pimpinan organisasi profesi terbesar di Tanah Air. Dalam rapat pleno sebagai tindak lanjut usulan-usulan yang disepakati para peserta Rapimnas PPDI sore hari sebelumnya, terdapat beberapa usulan dmana salah satunya menghendaki adanya Munaslub untuk segera diadakan. Tercatat …
Read More »BREAKING NEWS! Karena Kesehatan Ketua Umum PPDI Mengundurkan Diri
BOYOLALI – Moh. Tahril Ketua Umum PPDI periode 2021-2027 menyatakan mengundurkan diri dikarenakan kesehatan. Hal ini disampaikan saat berdiskusi dengan jajaran pengurus provinsi Jawa Tengah disela-sela istirahat penyelenggaraan Rapat Pimpinan Nasional PPDI tahun 2024, di Wisma Haji Donohudan, Boyolali Jawa Tengah (28/09/2024). Terkait pembahasan lebih lanjut komposisi kepengurusan PPDI berikutnya akan dibahas dalam Sidang Pleno malam ini.
Read More »Memanas, Teriakan Munaslub Menggema Saat Pembahasan Tatib Rapimnas Ditunda 20 Menit
BOYOLALI – Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PPDI tahun 2024 kembali diberlangsungkan setelah isoma selama 90 menit, aegnda yang diadakan di Wisma Haji Donohudan, Boyolali Jawa Tengah, Sabtu (28/09/2024) ini dipimpin oleh Ketua Umum PPDI Moh Tahri. Tampak mendampingi Ketua Umum PPDI dimeja pimpinan rapat, H. Sodejoko (Sekjen) Pahrul Azim (PPDI NTB), Cuk Suyadi dalam agenda yang dihadiri perwakilan pengurus dari …
Read More »Breaking News! Ketua Umum PPDI Menyatakan Keluar Dari Desa Bersatu
BOYOLALI – Ketua Umum PPDI Moh Tahril, menyatakan keluar dari organisasi Desa Bersatu, hal ini disampaikan saat memberikan sambutan dalam pembukaan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PPDI 2024 di Wisma Haji Donohudan Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu (28/09/2024). Disampaikan juga oleh Moh Tahril, PPDI diharapkan dapat menjadi organisasi yang mandiri sehingga mengambil keputusan untuk tidak lagi masuk dalam organisasi Desa Bersatu. Sementara …
Read More »Dihadiri Pejabat Kementerian Dalam Negeri, Rapimnas PPDI Resmi Dibuka
BOYOLALI – Gelaran Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) PPDI tahun 2024 yang berlokasi di auditorium Wisma Haji Donohudan resmi dibuka hari Sabtu, (28/09/2024).Ratusan Pengurus PPDI baik tingkat Kabupaten dan Provinsi dari seluruh Indonesia tampak memenuhi ruangan tempat penyelenggaraan agenda resmi organisasi profesi terbesar di tanah air ini.Agenda pembukaan Rapimnas yang dihadiri berbagai tamu undangan mulai dari pejabat Kementerian Dalam Negeri, Anggota …
Read More »Tagih 10 Bulan Siltap, Ratusan Perangkat Desa Geruduk Bupati Mamasa
Mamasa – Ratusan perangkat desa, kepala desa, serta anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di Kabupaten Mamasa turun ke jalan pada Kamis (26/9/24), memprotes keterlambatan pembayaran penghasilan tetap (Siltap) serta klaim BPJS yang belum dibayarkan oleh pemerintah daerah. Aksi massa dimulai di kawasan Simpang Lima, kemudian berlanjut menuju Kantor Bupati Mamasa, di mana para demonstran secara bergantian menyampaikan tuntutan mereka kepada …
Read More »